PELATIHAN
LRMPHP telah banyak melakukan pelatihan mekanisasi perikanan di stakeholder diantaranya yaitu Kelompok Pengolah dan Pemasar (POKLAHSAR), Kelompok Pembudidaya Ikan, Pemerintah Daerah/Dinas Terkait, Sekolah Tinggi/ Universitas Terkait, Swasta yang memerlukan kegiatan CSR, Masyarakat umum, dan Sekolah Menengah/SMK
Loka Riset Mekanisasi Pengolahan Hasil Perikanan
LRMPHP sebagai UPT Badan Riset dan SDM KP melaksanakan riset mekanisasi pengolahan hasil perikanan berdasarkan Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan nomor 81/2020
Tugas Pokok dan Fungsi
Melakukan tugas penelitian dan pengembangan strategis bidang mekanisasi proses hasil perikanan di bidang uji coba dan peningkatan skala teknologi pengolahan, serta rancang bangun alat dan mesin untuk peningkatan efisiensi penanganan dan pengolahan hasil perikanan
Kerjasama
Bahu membahu untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat kelautan dan perikanan dengan berlandaskan Ekonomi Biru
Sumber Daya Manusia
LRMPHP saat ini didukung oleh Sumber Daya Manusia sebanyak 20 orang dengan latar belakang sains dan engineering.
Kamis, 20 Juli 2017
Mahasiswa Universitas Brawijaya Malang Buktikan Kebijakan Peralihan Alat Tangkap KKP Efektif
Rabu, 19 Juli 2017
Potensi Pemanfaatan Udang Dan Rajungan Rucah Sebagai Bahan Baku Alternatif Pakan Ikan
Produk
|
Kadar Nutrisi dan
Kimia (%)
|
Organo-leptik
|
Salmo-nella
|
|||||||
Kalsi-um
|
Fos-for
|
NaCl
|
Air
|
Abu
|
Protein
|
Lemak
|
Serat
|
|||
Tepung udang rucah
|
7,36
|
4,88
|
1,07
|
7,01
|
48,39
|
45,61
|
3,78
|
5,32
|
3,53
|
negatif
|
Tepung rajungan rucah
|
15,75
|
5,04
|
1,11
|
6,46
|
47,84
|
35,91
|
1,00
|
11,52
|
4,38
|
negatif
|
SNI
Tepung Ikan 2016 (Mutu III)
|
2,5-7,0
|
1,6-4,0
|
≤4
|
≤12
|
≤30
|
≥45
|
≤12
|
≤3
|
≥6
|
negatif
|
Sumber : Prosiding Semnaskan UGM 2015
Tingkatkan Transparansi dan Efisiensi, KKP Luncurkan Petunjuk Teknis Online dan Help Desk Bantuan Pemerintah
Jumat, 14 Juli 2017
Desain Bilah Pisau Bowl Cutter dan Lama Pengadonan pada Pembuatan Nugget Ikan
Rabu, 12 Juli 2017
Peti Ikan Segar Berpendingin Roda Tiga untuk Pedagang Ikan Keliling
Gambar 1. Peti insulasi berpendingin roda tiga yang didesain LRMPHP |
Jumat, 07 Juli 2017
Para Nelayan Ini Sebagian Beralih Menggunakan Energi Surya Saat Melaut
Sejumlah kapal nelayan di Brondong yang Mulai Menggunakan
Panel Surya beberapa tahun ini. (Foto: Luh De Suriyani)
|
Para nelayan tak banyak pertimbangan teori soal ramah lingkungan karena alasannya praktis, sesuai kebutuhan nelayan di pesisir pantai utara Lamongan ini. Aki-aki yang disetrum listrik rumahan mudah rusak karena tiap hari bongkar pasang dari perahu.
Pemasangan
Panel Surya di Kapal (Foto: Luh De Suriyani)
|
Saat ini ada sekitar 200 nelayan yang sudah menggunakan panel surya sebagai sumber energi. Faktor pendukungnya adalah kebutuhan yang sama yaitu untuk mendapat energi yang mudah dikelola.
Sumber : http://www.mongabay.co.id
Kamis, 06 Juli 2017
Nelayan Pantai Depok Memilih Tidak Menjual Ikan di TPI
(foto : Arief Junianto/JIBI/Harian
Jogja)
|